• Integrity Convention Center
    Mall MGK Lt. 9
  • Contact
    021 2605 1888
  • Worship Service
    07:00 - 16:30 WIB

I DEFEAT CANCER (MENANG ATAS KANKER)Ps. Jason Ong & Ps. Judith Halim

  • Ps. Jason Ong & Ps. Judith Halim
  • 23 Oktober 2021
  • Cancer Ministry
  • Pk. 10:30 WIB

Mungkinkah bagi kita mengalahkan dan menang atas kanker ? Sebab, sesungguhnya kita tidak dapat pegang kendali sepenuhnya atas kondisi tubuh ini. Selain itu, kita juga tidak bisa serta-merta menuntut kesembuhan terjadi. Misalnya, lihat apa yang terjadi dengan situasi saat-saat ini di pandemi COVID-19. 

Apa yang masih mampu kita kerjakan ? Kita akan dapat menang atas kanker dengan terlebih dulu belajar mengalahkan rasa takut. 

1 Petrus 5 : 10
Dan Allah, sumber segala kasih karunia, yang telah memanggil kamu dalam Kristus kepada kemuliaan-Nya yang kekal, akan melengkapi, meneguhkan, menguatkan dan mengokohkan kamu, sesudah kamu menderita seketika lamanya. 

Jika ingin menerima serta menikmati bagian dalam kemuliaan Tuhan dalam kekekalan, seharusnya kita pun mau turut ambil bagian dalam penderitaan di masa sekarang. Tanpa menyadari hal tersebut, akan sukar bagi kita mengalami perubahan paradigma. Sebab, kekristenan bukan cuma soal hidup baik-baik saja, harta melimpah, sehat-sehat dan tidak pernah sakit. Hidup ini tidak serbamulus dan bukan tanpa masalah. 

Mazmur 73 : 26
Sekalipun dagingku dan hatiku habis lenyap, gunung batuku dan bagianku tetaplah Allah selama-lamanya. 

Banyak orang mungkin memaksa atau menuntut kesembuhan dari Tuhan saat mereka sakit. Lalu, apabila tidak sembuh, mereka kecewa, tawar hati atau frustrasi dan marah terhadap-Nya. Namun, firman Tuhan mengingatkan, meski belum mengalami kesembuhan, tetaplah memuji-menyembah Dia, serta mengucap syukur. Biarlah kehendak-Nya yang jadi dalam hidup kita, sesuai rancangan-Nya. 

Berfokuslah melayani Dia dan mewartakan Injil, bukan semata-mata memenuhi keinginan ataupun agenda dan ambisi pribadi. Sebaliknya, penuhilah panggilan dan tujuan Tuhan dalam hidup kita, bukannya menggenapi kemauan kita sendiri. Dengan menyenangkan hati Tuhan, Ia akan nyata menjadi kekuatan dan kita menerima damai sejahtera. Sebab, apa pun yang terjadi, Dia tetaplah Tuhan. Terpujilah nama-Nya ! 

2 Korintus 4 : 16
Sebab itu kami tidak tawar hati [terpuruk, lelah, ataupun ketakutan], tetapi meskipun manusia lahiriah kami semakin merosot, namun manusia batiniah kami dibaharui dari sehari ke sehari. 

Menurut medis, kondisi kesehatan saya masih belum sempurna. Namun, saya mau tetap menjaga kesehatan dengan rutin berolahraga lari minimal 5 kilometer, dua kali dalam seminggu. Meski tidak tahu bagaimana esok hari, setiap sehabis berlari, saya selalu menyatakan pada penyakit kanker saya bahwa hari ini saya menang ! Bukan untuk mengandalkan, menunjukkan atau menyombongkan kekuatan diri, melainkan kerinduan menjadi saksi hidup atas kesetiaan serta kemurahan hati Allah. 

Mazmur 27 : 1 
Dari Daud. Tuhan adalah terangku dan keselamatanku, kepada siapakah aku harus takut ? Tuhan adalah benteng hidupku, terhadap siapakah aku harus gemetar ? 

Allah senantiasa menjaga dan mengawasi kita, oleh karena kita sangatlah berharga di mata-Nya. Ia mengetahui segala sesuatu tentang kita, baik masa lalu, masa kini, maupun masa depan. Immanuel, Allah menyertai dan tidak akan pernah sekali-kali meninggalkan atau membiarkan kita sendirian. Karena itu, untuk apakah kita takut atau khawatir ? 

Mazmur 46 : 1 - 3 
Allah, kota benteng kita Untuk pemimpin biduan. Dari bani Korah. Dengan lagu : Alamot. Nyanyian. Allah itu bagi kita tempat perlindungan dan kekuatan, sebagai penolong dalam kesesakan sangat terbukti. Sebab itu kita tidak akan takut, sekalipun bumi berubah, sekalipun gunung-gunung goncang di dalam laut; sekalipun ribut dan berbuih airnya, sekalipun gunung-gunung goyang oleh geloranya. Sela. 

Allah hadir sebagai Penolong dalam saat-saat sulit dan penuh kesesakan. Itulah bagian Tuhan, bagian kita ialah tidak menjadi takut. Sadarilah ini. Mungkin kita merasa wajar-wajar saja dan merasa takut, namun firman-Nya mengingatkan, Ia menyertai dan bersama-sama kita dalam kesesakan. Jadi, percayalah dan jangan takut atau khawatir, sebab jika demikian, kita tidaklah taat atau percaya pada firman-Nya atau yakin akan keselamatan kita dalam kekekalan. Sebab, rasa takut atau khawatir tidak dapat berjalan berdampingan dengan rasa percaya. Firman-Nya, “Janganlah takut,” merupakan sebuah perintah, bukan suatu permohonan, saran ataupun konsep. 

2 Tesalonika 3 : 3
Tetapi Tuhan adalah setia. Ia akan menguatkan hatimu [menaruhmu di tempat yang kokoh dan tidak tergoncangkan] dan memelihara kamu terhadap yang jahat. 

Fondasi yang kokoh serta tidak tergoncangkan ialah firman Tuhan. 

Selama sepuluh tahun mengindap penyakit kanker, saya tidak pernah merasa depresi. Apa sebabnya dan apa rahasianya ? Ya, itu hal yang mungkin, yaitu dengan cara mutlak menghormati dan menaati firman. Saya pun memperkatakan firman-Nya yang menjadi jangkar teguh serta fondasi kuat bagi hidup saya. 

Mazmur 43 : 5
Mengapa engkau tertekan, hai jiwaku, dan mengapa engkau gelisah di dalam diriku ? Berharaplah kepada Allah ! Sebab aku bersyukur lagi kepada-Nya, penolongku dan Allahku ! 

2 Timotius 1 : 7
Sebab Allah memberikan kepada kita bukan roh ketakutan, melainkan roh yang membangkitkan kekuatan [berkuasa], kasih dan ketertiban [penguasaan diri]. 

Dengan kata lain, jika ada ketakutan dalam hati, itu bukan berasal dari Allah. Rasa takut ialah perasaan depresi, ketidakberdayaan, serta hilang pengharapan, yang sering kali dihasut oleh Iblis. Apa yang bisa kita kerjakan ? Jadilah seperti Sadrakh, Mesakh, dan Abednego yang tetap teguh dalam iman serta mempercayai Allahnya. 

Daniel 3 : 16 - 18 
Lalu Sadrakh, Mesakh dan Abednego menjawab raja Nebukadnezar : "Tidak ada gunanya kami memberi jawab kepada tuanku dalam hal ini. Jika Allah kami yang kami puja sanggup melepaskan kami, maka Ia akan melepaskan kami dari perapian yang menyala-nyala itu, dan dari dalam tanganmu, ya raja; tetapi seandainya tidak, hendaklah tuanku mengetahui, ya raja, bahwa kami tidak akan memuja dewa tuanku, dan tidak akan menyembah patung emas yang tuanku dirikan itu." 

Walau kita tahu Allah lebih dari sanggup mengadakan mujizat, namun tanamkanlah dalam hati bahwa momen kemenangan kita bersama Tuhan bukan setelah ataupun sekadar saat terjadi mujizat, melainkan lebih pada tetap menaruh percaya pada Allah meski mujizat belum ataupun tidak akan terjadi. 

Jadi, jangan biarkan situasi ataupun rasa takut membuat kita tertunduk lesu serta kalah terhadap tekanan. Melainkan, milikilah perspektif yang tegas serta penguasaan diri. Tetaplah setia pada Tuhan karena kita sungguh-sungguh mengasihi Dia, sekalipun mungkin bahkan nyawa kita di ujung tanduk. Ada mujizat maupun tidak ada, kita mau tetap setia serta taat kepada-Nya, dan tidak akan takut. 

2 Korintus 12 : 9
Tetapi jawab Tuhan kepadaku : "Cukuplah kasih karunia-Ku [kemurahan, kasih sayang, belas kasihan-Ku] bagimu [cukup untuk menghadapi segala bahaya, malapetaka dan memampukanmu untuk menahan serta menghadapi setiap masalah secara gagah perkasa], sebab justru dalam kelemahanlah kuasa-Ku menjadi sempurna [penuh dan komplet, paling efektif dan nyata terpancar justru dalam kelemahanmu]." Sebab itu terlebih suka aku bermegah atas kelemahanku, supaya kuasa Kristus [Juruselamatku] turun menaungi aku [mendirikan tenda di atasku serta tinggal bersama denganku]. 

Allah mencurahkan kuasa yang lebih dari cukup bagi kita melalui Roh Kudus untuk menghadapi bahaya, pencobaan, sakit-penyakit maupun penderitaan di dunia ini, dan menang atas semua itu, bahkan menjadi umat yang lebih daripada pemenang. Kita diperlengkapi oleh Kristus melalui iman untuk sanggup mengatasi berbagai tantangan dan permasalahan secara berani serta gagah perkasa. Jadi, janganlah takut. 

1 Korintus 16 : 13
Berjaga-jagalah ! Berdirilah dengan teguh dalam iman [di dalam Tuhan, menghormati seluruh hukum-Nya, dan peganglah doktrin atau pengajaran yang benar] ! Bersikaplah sebagai laki-laki [orang yang dewasa secara rohani dalam iman] ! Dan tetap kuat [penuh keberanian] ! 

Orang yang dewasa secara rohani berarti tidak akan mengizinkan rasa ketakutan mengendalikan pikiran maupun perasaan mereka, melainkan akan berdiri kokoh di atas firman. Walau rasa takut tetap ada, dan kita bukannya menyembunyikan atau menyangkal ketakutan ataupun kegelisahan, melainkan kita mau tetap teguh dalam iman, menyerahkan segala sesuatu kepada Tuhan agar kehendak-Nya yang jadi, serta meletakkan setiap pemikiran kita di telapak kaki Tuhan Yesus. 

Yohanes 14 : 27 
Damai sejahtera Kutinggalkan bagimu. Damai sejahtera-Ku [ketenangan jiwa dan pikiran] Kuberikan kepadamu, dan apa yang Kuberikan tidak seperti yang diberikan oleh dunia kepadamu. Janganlah gelisah dan gentar hatimu. 

Karena itu, agar dapat mengalahkan rasa takut serta menguasai diri, terutama terhadap sakit-penyakit maupun kanker yang kita alami, dan walau berada di tengah kesulitan atau badai hidup, terimalah damai sejahtera atau shalom dari Tuhan Yesus melalui Roh Kudus. Sehingga, kita dapat menang atas kanker, oleh karena kita telah mengalahkan rasa takut. Belajarlah mengandalkan dan bersandar pada Tuhan, merendahkan hati kita di hadapan Dia dan taat kepada-Nya. 

Lukas 14 : 27
Barangsiapa tidak memikul salibnya [bersedia untuk bertahan dalam kondisi apa pun] dan mengikut Aku [percaya kepada-Ku, menyerupai Aku sewaktu hidup, dan jikalau perlu menderita ataupun mati oleh karena beriman kepada-Ku], ia tidak dapat menjadi murid-Ku. 

Tuhan Yesus Memberkati

No. Rekening Persembahan CK7

GBI PRJ

Kolekte
BCA Cab. Menara Ancol
ac 635.100.0101
an. GBI PRJ

Perpuluhan
BCA Cab. Menara Ancol
ac. 635.100.0101
an. GBI PRJ

Sulung
BCA Cab. Thamrin
ac. 206.371.7878
an. GBI PRJ

Pembangunan
BCA Cab. Thamrin
ac. 206.327.7878
an. GBI PRJ

Diakonia
BCA Cab. Thamrin
ac. 206.316.7878
an. GBI PRJ

GBI PRJ Pluit

Kolekte
BCA Cab. Thamrin
ac. 206.2999.111
an. GBI PRJ Pluit

Perpuluhan
BCA Cab. Thamrin
ac. 206.2999.111
an. GBI PRJ Pluit

Sulung
BCA Cab. Thamrin
ac. 206.2999.111
an. GBI PRJ Pluit

Pembangunan
BCA Cab. Thamrin
ac. 206.9777.133
an. GBI PRJ Pluit

Diakonia
BCA Cab. Thamrin
ac. 206.8777.122
an. GBI PRJ Pluit

GBI PRJ Mandarin Service

Kolekte
BCA Cab. Thamrin
ac. 206.322.2020
an. GBI PRJ Mandarin Service

Perpuluhan
BCA Cab. Thamrin
ac. 206.322.2020
an. GBI PRJ Mandarin Service

Sulung
BCA Cab. Thamrin
ac. 206.322.2020
an. GBI PRJ Mandarin Service

Diakonia
BCA Cab. Thamrin
ac. 206.522.3030
an. GBI PRJ Mandarin Service

GBI HCR (Hawaii City Resort)

Kolekte
BCA Cab. Thamrin
ac. 206.777.7171
an. GBI House Of Christ Revival

Perpuluhan
BCA Cab. Thamrin
ac. 206.777.7171
an. GBI House Of Christ Revival

Sulung
BCA Cab. Thamrin
ac. 206.777.7171
an. GBI House Of Christ Revival

Pembangunan
BCA Cab Thamrin
ac. 206.977.7575
an. GBI House Of Christ Revival

Diakonia
BCA Cab. Thamrin
ac. 206.577.7272
an. GBI House Of Christ Revival

GBI Alam Sutera Mall

Kolekte
BCA Cab. Thamrin
ac. 206.331.0077
an. GBI Alam Sutera Mall

Perpuluhan
BCA Cab. Thamrin
ac. 206.331.0077
an. GBI Alam Sutera Mall

Pembangunan
BCA Cab. Thamrin
ac. 206.353.0077
an. GBI Alam Sutera Mall

Sulung
BCA Cab. Thamrin
ac. 206.378.7779
an. GBI Alam Sutera Mall

Diakonia
BCA Cab. Thamrin
ac. 206.356.7779
an. GBI Alam Sutera Mall

GBI Intercon

Kolekte
BCA Cab.Thamrin
ac. 206.384.8484
an. GBI Intercon

Perpuluhan
BCA Cab.Thamrin
ac. 206.384.8484
an. GBI Intercon

Sulung
BCA Cab.Thamrin
ac. 206.011.3800
an. GBI Intercon

Pembangunan
BCA Cab.Thamrin
ac. 206.011.5900
an. GBI Intercon

Diakonia
BCA Cab.Thamrin
ac. 206.011.4300
an. GBI Intercon

GBI Q BIG

Kolekte
BCA Cab.Thamrin
ac. 206.675.6677
an. GBI Q BIG

Perpuluhan
BCA Cab.Thamrin
ac. 206.675.6677
an. GBI Q BIG

Sulung
BCA Cab.Thamrin
ac. 206.621.1000
an. GBI Q BIG

Pembangunan
BCA Cab.Thamrin
ac. 206.670.6688
an. GBI Q BIG

Diakonia
BCA Cab.Thamrin
ac. 206.610.6699
an. GBI Q Big

GBI St. Moritz

Kolekte
BCA Cab.Thamrin
ac. 206.377.7111
an. GBI St Moritz

Perpuluhan
BCA Cab.Thamrin
ac. 206.377.7111
an. GBI St Moritz

Sulung
BCA Cab.Thamrin
ac. 206.030.7001
an. GBI St Moritz

Pembangunan
BCA Cab.Thamrin
ac. 206.030.7001
an. GBI St Moritz

Diakonia
BCA Cab.Thamrin
ac. 206.013.9400
an. GBI St Moritz

NOW AVAILABLE Mobile Apps GBI PRJ (CK7)

CK7 GROUP

  • Service :
  • Ibadah Raya
  • Junior Indonesian Service
  • Ibadah Anak (d/h Sekolah Minggu)
  • Little Blessing Toddler
  • King’s Kids
  • ONE Community Youth Service, Setiap Sabtu Minggu ke 2 & 4 Pk. 17.00 WIB
  • Kebaktian Tengah Minggu, Setiap Rabu Minggu ke 2 Pk. 19.00 WIB
  • Women of Intergrity, Setiap Selasa Minggu ke-2 Pk. 10.00 WIB
  • Address :
  • Integrity Convention Centre (ICC) Lt. 9 - 10, Mall Mega Glodok Kemayoran, Jl. Angkasa Kav. B. 6, Kemayoran, Jakarta Pusat
  • Lihat Lokasi
  • Service :
  • Ibadah Raya
  • Junior Indonesian Service
  • Ibadah Anak (d/h Sekolah Minggu)
  • Little Blessing Toddler
  • King's Kids
  • ONE Community Youth Service, Setiap Sabtu Minggu ke-2 & 4 Pk. 17.00 WIB
  • Kebaktian Tengah Minggu, Setiap Rabu Minggu ke-2 Pk. 19.00 WIB
  • Women of Integrity, Setiap Selasa Minggu ke-2 Pk. 10.00 WIB
  • Address :
  • Grand Intercon, Komp. Intercon Plaza Blok 1 - 12, Jl. Meruya Ilir Raya, Kebon Jeruk, Jakarta Barat
  • Lihat Lokasi
  • Service :
  • Ibadah Raya
  • Jersey Youth Service (Setiap hari Minggu, Pk. 17.00)
  • Junior Indonesian Service
  • Ibadah Anak (d/h Sekolah Minggu)
  • Little Blessing Toddler
  • Address :
  • Lippo Mall Puri, Jl. Puri Indah Raya, RT.3/RW.2, Kembangan Sel., Kec. Kembangan, Kota Jakarta Barat, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 11610
  • Lihat Lokasi
  • Service :
  • Ibadah Raya
  • Address :
  • Integrity Convention Centre (ICC) Lt. 9 R. Sapphire, Mall Mega Glodok Kemayoran, Jl. Angkasa Kav. B. 6, Kemayoran, Jakarta Pusat
  • Lihat Lokasi
  • Service :
  • Ibadah Raya
  • Address :
  • The Palm Ballroom Lotus & Orchid Room, Mall Taman Palem Jl. Kamal Raya Outer Ring Road, Jakarta Barat
  • Lihat Lokasi
  • Service :
  • Ibadah Raya
  • Mandarin Service Pk. 09.00 WIB
  • Junior Indonesian Service
  • Ibadah Anak (d/h Sekolah Minggu)
  • Little Blessing Toddler
  • Address :
  • Pluit Village Lt. 3 Unit 63A-B, Jl. Pluit Indah Raya, Jakarta Utara - 14450
  • Lihat Lokasi
  • Service :
  • Ibadah Raya
  • Youth Service, setiap hari Sabtu (pada minggu 2&4), Pk. 17.00 WIB
  • Junior Church Service
  • Ibadah Anak (d/h Sekolah Minggu)
  • Little Blessing Toddler
  • King Kids
  • Woman of Integrity, setiap hari Selasa (pada minggu ke 3), Pk. 10.00
  • Address :
  • Mall @ Alam Sutera Lt. I Unit 01 - AT - 02A, Jl. Jalur Sutera Barat Kav. 16, Alam Sutera - Tangerang
  • Lihat Lokasi